PLN Mengucapkan selamat idul fitri 2025

Indonesia Terancam Masuk Kategori Negara Gagal Sistemik

Indonesia Terancam Masuk Kategori Negara Gagal Sistemik
Prof Didik J Rachbini

JAKARTA, ExtraNews – United Nation Chief, António Guterres, menyebut negara yang membayar bunga pinjaman lebih besar dari anggaran kesehatan atau pendidikan, masuk kategori negara gagal sistemik.

Menyikapi itu, Rektor Universitas Paramadina, Profesor Didik J Rachbini, menuturkan, ada empat komponen negara-negara dikatakan gagal secara sistemik, akibat dari bunga pinjaman.

“Pertama, utang di setiap negara yang dipicu ekspansi anggaran. Di negara yang tingkat kolusi, korupsi dan nepotismenya (KKN) tinggi, biasanya berhubungan dengan proyek,” kata Prof Didik, dilansir laman rmol.id Senin (17/7/2023).

Kedua, proyek-proyek yang berpotensi KKN, kata dia, terutama yang ada kaitan dengan politik dominan, sehingga utang sangat berlebihan dan menjerat APBN.

Ketiga, utang yang sebagian besar disebabkan praktek korupsi skala besar, yang dibungkus kebijakan.

BACA JUGA INI:   Antusias Warga Kota Palembang Beli Minyak Goreng

“Itu merupakan state capture corruption yang susah ditangkap tangan oleh KPK, karena menyatu dengan politik,” imbuhnya.

Dan keempat, di Indonesia, anggaran untuk Kementerian Kesehatan Rp85 triliun, bayar bunga utang Rp441 triliun atau 500 persen lebih tinggi. (*)

 

lion parcel